Site Overlay

Corporate Plan atau Rencana Jangka Panjang Perusahaan (RJPP)

Rencana Jangka Panjang Perusahaan - RJPP - Corporate Plan

Ingin menggunakan jasa konsultan untuk menyusun RJPP?

Silahkan kontak ke nomor 0813-1884-1717 atau tekan tombol logo WhatsApps untuk mengajukan layanan konsultan. 

Perusahaan yang memiliki visi, misi, dan tujuan memerlukan sebuah perencanaan yang komprehensif dan strategis dalam menentukan target dan indikator keberhasilan.

Perencanaan adalah tahapan awal dalam keberhasilan perusahaan mencapai tujuan yang bersifat jangka panjang, menengah, atau tahunan. Perencanaan yang tepat akan memudahkan perusahaan dalam mencapai target organisasi, melakukan evaluasi secara periodik, dan meningkatkan keunggulan kompetitif dalam persaingan industri.

Kami memberikan layanan penyusunan Rencana Jangka Panjang Perusahaan – RJPP – Corporate Plan – yang akan memudahkan perusahaan dalam menentukan strategi diberbagai aspek manajemen. Diantaranya yaitu aspek keuangan, pelanggan, proses bisnis internal, serta pembelajaran dan pertumbuhan. Kami menggunakan analisa strategi yang dapat menemukan keunggulan dinamis perusahaan untuk dioptimalkan dalam merespon persaingan yang semakin kompetitif.

Jasa RJPP

 

Read More : PROSES MANAJEMEN STRATEGI

Rencana Jangka Panjang Perusahaan – RJPP – Corporate Plan – akan dipaparkan dalam beberapa aspek penting yang memudahkan shareholder dan stakeholder dalam mengukur keberhasilan organisasi untuk melaksanakan visi dan misi. Adapun susunan RJPP – Corporate Plan – yang diberikan Kami yaitu analisa kondisi terkini, analisa strategi dan inovasi, analisa perencanaan, serta analisa proyeksi keuangan. Sehingga hasil RJPP – Corporate Plan – akan memudahkan perusahaan dalam menyusun rencana anggaran dan skala prioritas dalam meraih target organisasi.

Adapun langkah-langkah penyusunan RJPP – Corporate Plan – dan contoh perencanaan jangka panjang dalam manajemen perusahaan akan kami berikan dalam review Corporate Plan berikut ini. Silahkan percayakan penyusunan RJPP perusahaan Anda kepada kami agar memudahkan organisasi menciptakan tata kelola yang efektif dan produktif melalui peningkatan pendapatan usaha dan efisiensi organisasi.

Rencana Jangka Panjang Perusahaan

Konten Struktur Dokumen Rencana Jangka Panjang Perusahaan - RJPP - Corporate Plan

Bagian I. Pendahuluan

  1. Latar Belakang
  2. Identitas Perusahaan
  3. Sejarah Perusahaan
  4. Milestone
  5. Visi dan Misi Perusahaan
  6. Tujuan Perusahaan
  7. Arah pengembangan Perusahaan
  8. Struktur Organisasi
  9. Landasan Regulasi


Bagian II. Perkembangan Perusahaan 2016-2020

  1. Analisa Gap untuk Level Korporat
  2. Analisa Gap untuk Level Direktorat atau Departemen
  3. Analisa Gap untuk Level Divisi atau Unit Kerja


Bagian III. Posisi Perusahaan Saat ini

  1. Analisis Posisi Persaingan Perusahaan
  2. Analisis Posisi Produk/ Layanan Perusahaan
  3. Pemetaan Permasalahan Strategis
  4. Pemetaan Lingkungan Perusahaan

Bagian IV. Asumsi – Asumsi yang Digunakan

  1. Faktor internal yang mempengaruhi kegiatan bisnis perusahaan.
    i. Tata Kelola Perusahaan (Corporate Governance)
    ii. Manajemen Risiko (Risk Management)
    iii. Kepatuhan Perusahaan (Compliance)
  2. Faktor eksternal yang mempengaruhi kegiatan perusahaan
    i. Faktor Ekonomi Negara
    ii. Kepercayaan Masyarakat
    iii. Politik
    iv. Teknologi

Bagian V. Perencanaan Strategis Jangka Panjang

  1. Sasaran
    i. Sasaran Utama
    ii. Sasaran Bisnis
    iii. Sasaran Fungsional
    iv. Sasaran 10 Indikator Kunci
  2. Strategi
    i. Strategi Utama
    ii. Strategi Bisnis
    iii. Strategi Fungsional
  3. Kebjakan
    i. Kebijakan Utama
    ii. Kebijakan Bisnis
    iii. Kebijakan Fungsional
  4. Rencana Pengembangan Strategis (berdasarkan framework Balance Scorecard)

BAB VI. Rencana Investasi Proyeksi Keuangan, dan Rencana Kerja Manajemen.

  1. Rencana Investasi
  2. Proyeksi Kinerja Keuangan
  3. Rencana Kerja Manajemen

BAB VII. Kesimpulan dan Rekomenasi

  1. Kesimpulan
  2. Rekomendasi

Ingin menggunakan jasa konsultan untuk menyusun RJPP?

Silahkan kontak ke nomor 0813-1884-1717 atau tekan tombol logo WhatsApps untuk mengajukan layanan konsultan. 

Daftar Klien

 

Daftar Pekerjaan Perencanaan yang Dipimpin oleh Mochamad Badowi, MBA.

Perusahaan Profit (Company)

  1. 2021 – Manajemen Proses Bisnis PT Surabaya Medical Tourism Kota Surabaya Tahun 2022-2024
  2. 2021 –  Rencana Kerja dan Anggaran Tahunan (RKAT) PDAM Surya Sembada Kota Surabaya Tahun 2022
  3. 2021 – Rencana Jangka Panjang Perusahaan (RJPP) PT Pemeringkat Efek Indonesia Tahun 2021-2026
  4. 2017 – Rencana Jangka Panjang Perusahaan (RJPP) PT Pelindo Daya Sejahtera Tahun 2017-2021
  5. 2017 – Rencana Jangka Panjang Perusahaan (RJPP) PT Pelindo Marine Service Tahun 2017-2021
Kantor Pemerintahan (Government)
  1. 2021 – Kajian Analisis dan Evaluasi Potensi Sentra Wisata Kuliner (SWK) Kota Surabaya Berbasis E-Business (Strategi Pengembangan SWK Selama Pandemi Covid-19) – Bagian Administrasi Kesejahteraan Rakyat Pemerintah Kota Surabaya
  2. 2019 – Analisis Pengaruh Program Ketenagakerjaan Pemerintah Kota dalam Upaya Mengurangi Pengangguran di Kota Surabaya – Badan Perencanaan Pembangunan Kota Surabaya
  3. 2019 – Kajian Manajemen Pengelolaan Kinerja Sentra Wisata Kuliner Binaan Pemerintah Kota Surabaya – Badan Perencanaan Pembangunan Kota Surabaya
  4. 2019 – Kajian Strategis Penataan PKL di Kota Surabaya – Badan Perencanaan Pembangunan Kota Surabaya
Perguruan Tinggi (University)
  1. 2021 – Rencana Strategis Fakultas Sains dan Teknologi – Universitas Terbuka
  2. 2021 – Rencana Strategis Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan – Universitas Terbuka
  3. 2021 – Rencana Strategis Fakultas Hukum, Ilmu Sosial, dan Ilmu Politik – Universitas Terbuka
  4. 2021 – Rencana Strategis Program Pascasarjana – Universitas Terbuka
  5. 2021 – Roadmap Branding Universitas (University Branding) – Universitas Terbuka
  6. 2021 – Roadmap Pemangku Kepentingan – Universitas Terbuka
  7. 2021 – Roadmap Alumni – Universitas Terbuka
  8. 2021 – Roadmap Modal Organisasi (Organization Capital) – Universitas Terbuka
  9. 2021 – Roadmap Sistem Informasi Manajemen – Universitas Terbuka
  10. 2021 – Roadmap Pendidikan dan Kemahasiswaan – Universitas Terbuka
  11. 2021 – Roadmap Tata Kelola – Universitas Terbuka
  12. 2021 – Roadmap Sumber Daya Manusia – Universitas Terbuka
  13. 2021 – Roadmap Sarana dan Prasarana – Universitas Terbuka
  14. 2020 – Rencana Pengembangan Jangka Panjang (RJPP) Universitas Terbuka 2021-2035 – Universitas Terbuka
  15. 2020 – Rencana Pengembangan Jangka Menengah Universitas Terbuka 2021-2025 – Universitas Terbuka
  16. 2016 – Roadmap of Webometric Development in Universitas Airlangga – Universitas Airlangga
  17. 2016 – Roadmap of Alumni in Universitas Airlangga – Universitas Airlangga
  18. 2016 – Roadmap of Organization Capital in Universitas Airlangga – Universitas Airlangga

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll Up